Pola Asuh Elephant Mom Bikin Anak Lemah?

  • Administrator
  • Selasa, 22 Maret 2022 10:55
  • Parenting

Tahukah Sekarmoms, dalam dunia fauna, Ibu gajah dikenal sangat melindungi anak-anak mereka. Rela berkorban untuk menyelamatkan anaknya dari predator, selalu membimbing anaknya untuk berjalan, selalu menolong saat jatuh dan melimpahi anak dengan kasih sayang.

Karena itulah pola asuh Mama yang selalu ada untuk menolong anak serta cenderung memanjakan disebut dengan Elephant Parenting.

Beberapa karakter pola asuh Elephant Mom adalah sebagai berikut:

1. Memberikan anak kesempatan menikmati masa kecil dengan bahagia
2. Orang tua selalu hadir dan siap menolong anak setiap dibutuhkan
3. Menghindari konflik anak dengan orang tua karena dekat secara emosional.
4. Cenderung selalu memanjakan anak
5. Keberadaan orang yang mendampingi bisa menjadikan anak bergantung dan sulit mandiri
6. Orang tua banyak membiarkan anak membuat keputusan sendiri tanpa aturan yang jelas dan memahami konsekuensinya.

Benarkah Elephant Parenting ini bisa membuat karakter anak lemah dan lebih banyak bergantung kepada orang tua saat menghadapi masalah?

Bagaimana menurut Sekarmoms?

parenting elephant mom pola asuh tumbuh kembang anak balita bayi

Komentar

1 Komentar

Kate Trilly

| 18 Maret 2023 - 22:46

Hi, We'd like to introduce to you our explainer video service, which we feel can benefit your site sekarindonesia.com. Check out some of our existing videos here: https://www.youtube.com/watch?v=zvGF7uRfH04 https://www.youtube.com/watch?v=cZPsp217Iik https://www.youtube.com/watch?v=JHfnqS2zpU8 All of our videos are in a similar animated format as the above examples, and we have voice over artists with US/UK/Australian accents. We can also produce voice overs in languages other than English. They can show a solution to a problem or simply promote one of your products or services. They are concise, can be uploaded to video sites such as YouTube, and can be embedded into your website or featured on landing pages. Our prices are as follows depending on video length: Up to 1 minute = $259 1-2 minutes = $379 2-3 minutes = $489 *All prices above are in USD and include a full script, voice-over and video. If this is something you would like to discuss further, don't hesitate to reply. Kind Regards, Katy T